KETERAMPILAN GERAK DASAR PERMAINAN BOLA BASKET
Gerak dasar dalam bola basket dapat dibedakan menjadi beberapa tekhnik yaitu :
a) Passing ( operan ) dengan dua tangan
1. operan tolakan dada ( the two hamled chest pass )
2. operan atas kepala ( tehe over head pass )
3. operan pantulan ( the bounce pass )
4. operan ayunan bawahan ( the under hand past )
b) Passing dengan satu tangan
1. operan samping ( the side arm pass )
2. operan lambung ( the lobb pass )
3. operan kaitan ( tehe hook pass )
4. operan lompat ( the jumpt pass )
c) Dribbling ( menggiring bola )
1. menggiring bola rendah
2. menggring bola tinggi
LATIHAN KETERAMPILAN GERAK DASAR PERMAINAN BOLA BASKET
a) Melempar dan menagkap bola ( passing )
cara melakukannya :
1. memegang bola dengan kedua tangan dengan jari-jari terbuka
2. siku ditekuk dan diletakkan disamping badan
3. kaki dapat sejajar atau sikap kuda-kuda
4. operan dimulai dengan sedikit menarik bola kearah teman, dan menolakkan bola lurus ke atas melambung atau pantulan
5. lutut sedikit detekuk, badan sedikit condong kedepan
kesalahan-kesalahan umum :
1. sikap kaki/kurang relaks
2. memegang bola terlalu kebelakang / kedepan
3. pergelangan tangan melecut
b) Lemparan samping ( side pass )
cara melakukannya :
1. memegang bola dengan satu tangan, bola terletak dibelakang kepala
2. badan lebih condong kebelakang
3. ayunkan tangan, lempar bola kedepan dan akhiri dengan lecutan pergelangan tangan
4. bola diarahkan kepada penerima dengan cepat.
kesalahan-kesalahan umum :
1. pada saat bola lepas, lengan tidak sejajar dengan lantai
2. letak kai dapat tidak mengarah pada penerima
3. tidak ada lecutan pergelangan tangan
c) Menggiring bola ( dribbling )
cara melakukannya :
1. sikap kai kuda-kuda, lutut sedikit ditekuk
2. badan sedikit condong kedepan
3. gerakkan tangan keatas dan kebawah dengan sumber gerak siku
4. bola bergerak ke atas, telapak tangan memantulkan bola dengan cara mengikuti bola keatas
5. mata selalu melihat kedepan atau kepada lawan
kesalahn-kesalahan umum :
1. otot-otot tegang
2. sendi gerakkan tidak pada siku
3. bola ditepuk
4. pantulan terlalu tinggi
Minggu, 23 Mei 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar